Sabtu, 04 Agustus 2012

"festival, tebengan, teambul-an.."

bismillah...
alhamdulillah, today will be great, dan ternyata memang seperti itulah jadinya.

pagi-pagi sekali sudah bersiap untuk pergi ke sebuah acara punyanya Kakek Jamil, kabarnya ini festival memang ada di beberapa kota selain Jakarta. Well, pagi itu beberapa menit menunggu di halte akhirnya dijemput dengan sebuah mobil, rasanya agak aneh sih di satu mobil cuma aku dan dua teman perempuanku yang masih bocah *bisa dibilang gitulah..hehe, barengan sama yang sudah berumur. :-D 
Mobil silver yang diisi oleh 9 orang itu akhirnya meluncur ke tempat festival itu berada. Yak, dengan keadaan wilayah Jakarta yang agak-sedikit-macet kami ber-9 sampai ke tempat tersebut. Sebetulnya dalam jumlah yang ber-9 itu, aku belum mengenal semuanya, namun untuk namanya masih bisa aku ingat.

di acara itu awalnya disajikan tayangan tentang para fighter pembuat festival, dan pembukaan yang seru, juga pastinya di pembukaan Kakek Jamil memberikan sambutan untuk selanjutnya di akhir akan memberikan sebuah materi, dan sekitar pukul 9 pagi, satu persatu pembicara dari kalangan entrepreneur atau pengusaha muda, pemerhati anak, pemerhati kesehatan, konsultan pernikahan dan seterusnya ditampilkan satu persatu. Full of Matters guys, disana banyak banget materi yang mulai dari pernikahan sampai ke personal branding, yang kemungkinan besar belum bisa aku tulis disini, one by one..:D
but, iam really sure, the next time you have to come there..maybe next year

setelah selesai dari situ, kami dalam moil ber9 -lagi- menuntaskannya dengan mampir ke warteg untuk membuka shaum hari ini, yes actually we are on the fasting day, tapi walau kita lagi shaum gak menghambat semangatnya koo, jadi semangat until the end... setelah acara makan selesai, tentunya kita shalat di sebuah mesjid yang tidak jauh dari warteg....

perjalanan pulang dalam mobil masih terdengar pembahadan mengenai materi yang sudah disampaikan, tapi tampaknya kami(3 perempuan) cuma bisa diem dibelakng mendengarkan sang kaka-kaka di depan yang telah lebih dahulu berpengalaman bercerita, yaa, kita nampaknya belum mencapai pengalaman seperti mereka, but we will....*aamiin

satu hikmah lagi dari perjalan itu, team training yang aku juga ikut disana lumayan jadi saling akrab, sepertinya memang benar jika kita ingin mengnal teman maka salah satu caranya yaitu melakukan perjalanan dengan mereka, dan begitulah...aku jadi tahu beberapa sifat diantara kita yang saat itu walaupun belum full team, tapi setidaknya aku tahu akan melakukan kegiatan bersama dengan orang seperti apa. Rasanya seperti team-bull dadakan, it was so mean..

okay, sekian dulu perjalanan hari ini, nanti dilanjutkan..
weiss

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Yang Orang katakan tentang menjadi “Dewasa”

Sekelumit “ini” dan “itu” seakan berputar-putar di kepala. Ini sudah masanya dimana orang-orang mencari cara untuk menghabiskan waktunya(b...